Nama Nama Setan dan Sifatnya – Setan merupakan keturunan dari iblis dan termasuk golongan jin yang mungkar.
Adapula yang berpendapat bahwa setan bukanlah keturunan iblis atau makhluk layaknya iblis, tetapi sifat daripada iblis.
Dengan kata lain golongan jin yang memiliki sifat setan (jahat dan berdosa) adalah iblis.
Nama Nama Setan
Setan adalah sifat yang terkutuk. Iblis memiliki sifat setan karena itu mereka diusir dari surga. Mereka takabur dan sombong karena diciptakan dari api.
Mereka tidak mau bersujud kepada Adam yang hanya diciptakan dari tanah.
Iblis berhati setan meminta penangguhan umur kepada Allah hingga hari kiamat agar bisa menjerumuskan manusia karena dendamnya.
Menurut Mujahid dalam Ath-Thabari ada lima macam setan keturunan iblis.
Selain kelima nama tersebut beberapa ulama juga mengatakan ada tiga nama lain yang menjadi nama setan.
Berikut ini nama-nama setan yang perlu kalian tahu:
1. Zalanbur
Zalanbur merupakan setan penggoda manusia yang ada di pasar-pasar.
Mereka menghasut manusia agar berbuat curang, mengelabui pembeli, boros, hedon, dan sebagainya.
Janganlah terlalu sering pergi ke pasar atau tempat berbelanja lainnya.
Jika sedang berbelanja hendaknya banyaklah berdoa dengan doa berikut:
اَللَّهُمَّ إِنّي أَعُوْذُ بِكَ أَنْ أَكْسِبَ فِيْهَا يَمِيْناً فَاجِرَةً أَوْ صَفْقَةً خَاسِرَةً
Artinya: “Ya Allah aku berlindung kepadaMu dari perbuatan sumpah palsu dan transaksi yang merugikan di pasar.”
2. Tsabur
Tsabur adalah setan penggoda manusia ketika mereka ditimpa musibah.
Tujuan mereka adalah menghasut manusia agar benci dan tidak sabar akan ujian Allah.
Mereka bahkan menghassut agar manusia yang frustasi mengakhiri hidupnya.
3. A’war
A’war merupakan setan penggoda agar manusia berbuat zina.
Mereka inilah yang membuat manusia seperti dipelet terhadap lawan jenisnya dan berani melakukan apa saja.
Bahkan tak jarang setan A’war membujuk pasangan untuk saling membunuh dan menghianati.
Karena itu kita dilarang untuk berdua-duaan dengan lawan jenis karena (orang) ketiganya adalah setan.
4. Masuth
Masuth adalah setan yang menghasut manusia agar berbuat dusta.
Mereka menyuruh manusia menyebar hoax atau membuat berita palsu.
Masuth juga yang membisiki para peramal dan tukang sihir agar berbuat tipu daya.
Seolah-olah yang disampaikan oleh dukun dan peramal itu adalah benar padahal itu sebuah tipu muslihat setan.
5. Dasim
Dasim merupakan setan yang sering berada di rumah.
Mereka melibatkan diri dalam seluruh kegiatan manusia dirumah.
Untuk itu kita harus selalu berdoa dan meminta perlindungan Allah agar terhindar darinya.
6. Khanzab
Dalam kitab hadits Shahih Muslim, Imam muslim meriwayatkan hadits dari Utsman bin Abi Al-‘Ash.
Beliau mendatangi Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam dan dia berkata, “Wahai Rasulullah sesungguhnya setan telah menghalangi antara aku dan shalatku serta bacaanku.
Ia mengacaukannya!” maka Rasulullah SAW bersabda:
“ذَاكَ شَيْطَانٌ يُقَالُ لَهُ خَنْزَبٌ فَإِذَا أَحْسَسْتَهُ فَتَعَوَّذْ بِاللَّهِ مِنْهُ وَاتْفِلْ عَلَى يَسَارِكَ ثَلَاثًا
Artinya: “Itu adalah setan yang dikenal dengan Honzab jika engkau merasakannya maka berlindunglah kepada Allah darinya dan berludahlah ke sebelah kirimu 3 kali.”
7. Walhan
Hadits riwayat Ahmad dan Tirmidzi tersebut salah satu nama setan, yaitu Walhan.
Ubay bin Ka’ab dari Nabi Shallallahu alaihi wa sallam bersabda:
للوضوء شيطان يقال له الولهان فاتقوه أو قال فاحذروه
Artinya: “Ketika berwudhu ada setan yang menganggu ia disebut dengan Walhan maka berhati-hatilah kepadanya.”
Selain hadits diatas adapula hadits riwayat Al Baihaqi dari Shahih Hasan Bashri
شيطان الوضوء يدعى الولهان
Artinya: “Setan wudhu disebut dengan Walhan.”
8. Ajda’
Telah diriwayatkan oleh Abu Daud, Ibnu Majah, dan Ahmad, hadits dari Umar bin Khattab, beliau berkata, “Aku mendengar Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:
الْأَجْدَعُ شَيْطَانٌ“
Artinya: “Al ajda adalah setan.”
Demikian penjelasan kami mengenai nama Nama Setan dan Sifatnya. Semoga bermanfaat.
Originally posted 2021-08-29 23:29:56.
Related Posts:
- Doa Ibu Hamil Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahannya) Doa ibu hamil biasa dibaca oleh para wanita atau pasangan menikah. Hamil untuk seorang wanita adalah sebuah anugerah dari Allah Subhaanahu Wa Ta’aala. Ketika diberi rezeki dengan mengandung seorang anak…
- 8 Golongan Penerima Zakat (Penjelasan Lengkap) Penerima zakat adalah golongan orang-orang yang berhak mendapatkan bagian zakat. Baik itu pembagian zakat fitrah maupun zakat mal. Setidaknya ada delapan golongan yang disebutkan dalam hukum syariat mengenai siapa saja…
- Doa Keluar Masjid Lengkap (Latin dan Terjemahannya) Keluar masjid hendaklah kita membaca doa. Sudah seharusnya sebagai seorang muslim setiap akan melakukan atau menyudahi aktivitas untuk berdoa. Termasuk salah satunya saat akan keluar dari masjid. Masjid adalah tempat…
- 6 Rukun Iman (Pengertian, Makna dan Urutannya) Rukun Iman - Selain rukun Islam, setiap muslim juga harus mengetahui dan meyakini 6 rukun iman serta penjelasannya. Tidak tahu saja sudah termasuk berdosa, apalagi tidak percaya. Rukun ini Berbeda…
- Doa Sebelum dan Sesudah Makan (Arab, Latin, Terjemahan) Doa Sebelum Sesudah Makan – Makan merupakan kebutuhan pokok setiap manusia selain sandang (pakaian) dan papan (tempat tinggal). Manusia makan dan minum untuk bertahan hidup dan memenuhi kebutuhan gizi dalam tubuhnya.…
- Bacaan Ayat Kursi (Arab, Latin dan Arti Terjemahan) Bacaan Ayat Kursi - Ada suatu ayat yang tertulis dalam Al – Qur’an yang memiliki kedudukan tinggi serta mengandung tentang tauhid, ayat ini adalah ayat kursi. Ayat kursi merupakan ayat…
- Asal Usul Iblis (Pengertian dan Macam-macamnya) Asal Usul Iblis - Apa yang ada di benak Anda, jika mendengar kata iblis? Sesosok yang menakutkan? atau dalang penyebab manusia melakukan banyak dosa? Definisi tentang iblis berbeda antara satu…
- 7 Kemuliaan dan Keistimewaan Malam Lailatul Qadar Keistimewaan Malam Lailatul Qadar - Lailatul Qadar adalah malam yang yang sangat istimewa, hal ini dikarenakan pada malam tersebut adalah sebuah malam yang penuh dengan keselamatan (سلام هي). Allah SWT…
- Bacaan Surat Al Kahfi (Sejarah, Keutamaan, Sunnah dan Isi) Bacaan Surat Al Kahfi - Surat al – kahfi merupakan salah satu surat yang memiliki keagungan tersendiri di dalam Al – Quran. Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai sejarah Ashabul…
- 10 Nama Nama Malaikat Beserta Tugas dan Sifatnya Nama Nama Malaikat - Nama nama malaikat yang mungkin banyak diketahui orang berjumlah sepuluh. Sesungguhnya malaikat Allah itu sangatlah banyak jumlahnya. Nama atau panggilan mereka dibedakan berdasarkan tugasnya. Malaikat merupakan…
- Pengertian Husnuzan (Pentingnya Berkhusnuzon pada Allah) Pengertian husnuzan adalah prasangka baik atau berpikir positif terhadap suatu hal maupun terhadap orang lain. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia kata husnuzan berarti prasangka baik. Secara estimologi kata husnuzan berasal…
- Doa Masuk Kamar Mandi (Arab, Latin dan Terjemahan) Dalam kehidupan ini, setiap perbuatan atau tindakan yang kita lakukan hendaknya diiringi dengan niat dan doa, agar senantiasa dilindungi oleh Allah SWT dari hal-hal buruk yang akan menimpa kita. Bahkan…
- Pengertian Fasik Menurut Para Ahli Beserta Ciri-Cirinya Pengertian fasik adalah orang atau perbuatan yang melanggar larangan Allah Subhanahu wa Ta’ala atau ketentuan-ketentuan agama Islam. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, yang dikatakan fasik adalah tidak peduli terhadap perintah…
- 12 Nama Nama Surga yang Telah Disebutkan Dalam Alquran Nama Nama Surga yang Disebutkan Dalam Alquran – Surga atau yang dalam bahasa Arabnya disebut Jannah atau Darul merupakan tempat yang indah. Di surga nanti orang-orang shaleh akan dikumpulkan dan…
- Arti Tawadhu dan Keutamaannya (Penjelasan LENGKAP) Arti Tawadhu - Saling menjaga dan menghargai perasaan antar sesama serta menjaga sopan santun kepada semua orang merupakan contoh dari sikap tawadhu. Merasa sombong dan memiliki segalanya sehingga tak menghargai…
- Doa Bangun Tidur (Arab, Latin dan Terjemahannya) Tidur merupakan salah satu aktivitas yang dialami makhluk hidup sebagai sebuah kebutuhan. Yaitu untuk mengistirahatkan tubuh setelah menjalani berbagai aktivitas yang menguras tenaga. Dan tidur menjadi solusi untuk memulihkan tenaga…
- 25 Nama nama Nabi dan Rasul Beserta Sifat-sifatnya Nama nama Nabi dan Rasul Beserta Sifat-sifatnya - Sebagai umat muslim, tentu saja kita tahu bahwa Rukun Iman ada 6, terdiri dari: 1) Iman kepada Allah 2) Iman kepada malaikat-malaikat…
- Pengertian Tawadhu (Manfaat, Hakikat dan Keutamaannya) Pengertian tawadhu adalah sikap rendah hati terhadap orang lain dengan tidak membanggakan atas apa saja yang dimilikinya. Entah itu jabatan, pangkat, harta kekayaan, maupun nasab (keturunan) karena sadar bahwa semuanya…
- Sholat Tahajud (Doa, Keutamaan, Tata Cara, Waktu, Jumlah… Doa Sholat Tahajud - Salah satu sholat sunnah yang dianjurkan untuk dilaksanakan ialah sholat tahajud. Shalat thajud merupakan shalat yang istimewa karena perintahnya langsung dituliskan dalam Al – Quran. Shalat…
- Doa Bercermin Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahan) Berhias memang menjadi salah satu naluri dari setiap wanita, bahkan kini kalangan pria pun tidak ingin kalah dalam minat berhias ini. Banyak peralatan yang bisa digunakan untuk berhias. Dan yang…